
Anak usia dini selalu tertarik dengan hal-hal baru dan menantang. Dalam pembelajaran guru perlu memfasilitasi rasa ingin tahu anak yang tinggi dalam belajar.
Memunculkan rasa ingin tahu yang tinggi pada anak perlu cara tersendiri. Salah satunya adalah mendesain pembelajaran yang menyenangkan. Guru saat ini sudah memiliki bekal yang baik dalam penggunaan komputer. Berikut akan disajikan membuat permainan tebak gambar dan permainan mencari jejak dengan menggunakan powerpoint yang dapat dikembangkan oleh guru dan harapannya dapat diimplementasikan dalam kegiatan belajar mengajar.
Link video: https://youtu.be/-FOR0OdZqYU